Tentang Jaringan Komputer Jaringan komputer adalah dua atau lebih komputer yang terhubung satu sama lain dan digunakan untuk berbagi data. Jaringan komputer dibangun dengan kombinasi hardware dan software. Untuk membuat jaringan komputer, switch dan router menggunakan berbagai protokol dan algoritma untuk bertukar informasi dan untuk membawa data ke titik akhir yang diinginkan. Setiap titik akhir[…]
Kategori: Artikel
Website, Fungsi dan Kegunaannya
Apa Itu Website? Pertanyaan tersebut merupakan pertanyaan populer mengenai website. Pertanyaan populer lain mengenai website adalah bagaimana cara membuat website dan apa bedanya blog dengan website. Kendati banyak disebut dan telah menjadi bagian penting dalam kehidupan umat manusia sejak 20 tahun yang lalu, masih banyak orang tidak memahami website itu apa. Website (web, site, situs)[…]
Betapa Pentingnya Pendidikan
Pendidikan merupakan hal penting dalam kehidupan kita, ini menunjukkan bahwa setiap manusia berhak mendapatkannya pendidikan. Pendidikan secara umum mempunyai arti suatu proses kehidupan dalam mengembangkan diri tiap individu untuk dapat hidup dan melangsungkan kehidupan. Kita dididik menjadi orang yang berguna baik bagi diri kita sendiri maupun bagi orang lain. Pendidikan pertama kali kita dapatkan di[…]